Badan Pusat Statistik (BPS) mengatakan jumlah kunjungan wisatawan mancanegara atau wisman pada Januari 2024 mengalami penurunan dibandingkan Desember 2023.
Seorang warga negara Australia bernama Maika James Folauhola (25), diusir dari Bali, Jumat (3/5/2024). Sebelumnya, Folauhola menganiaya seorang sopir taksi.
17 orang delegasi organisasi internasional dari 12 negara ini 3 hari kunjungan kerja di Banyuwangi. Mereka terkesan dengan kuliner dan wisata alam Banyuwangi.
NASA ajak astronaut Jepang untuk mendarat di Bulan sebagai bagian dari misi Artemis. Astronaut Jepang akan menjadi orang non-AS pertama yang mendarat di Bulan.