Ide jualan makanan kekinian bisa menjadi referensi untuk memulai bisnis kuliner. Makanan kekinian biasanya cukup laris karena diminati oleh berbagai kalangan.
Dengan harga mulai Rp 19.000, kamu sudah bisa mendapatkan seporsi sirloin steak di beberapa warung beefsteak kaki lima ini. Lengkap dengan saus jamur dan BBQ.
Blitar bisa jadi destinasi wisata kuliner saat kamu melintas di Jawa Timur. Aneka makanan enak dan murah tersedia di sini, salah satunya di Warung Mak Ti!