detikNews
Anggota BPBD Garut Dibacok Gerombolan OTK Saat Konvoi Persib
Dua orang warga di Garut, Jawa Barat dibacok orang tak dikenal saat konvoi kemenangan Persib melawan Persis Solo. Salah satu korban merupakan pegawai BPBD.
Senin, 26 Mei 2025 01:01 WIB