China melakukan persiapan yang matang untuk meraih tiga poin dari Timnas Indonesia. Pelatih Branko Ivankovic mengaku sudah mempelajari kekuatan Indonesia.
Harvey Moeis dituntut 12 tahun penjara dan denda Rp 1 miliar di kasus dugaan korupsi pengelolaan timah. Harvey juga dituntut bayar uang pengganti Rp 210 miliar.
Deddy Corbuzier dan keluarga mencoba peruntungan bisnis kuliner. Mulai dari membuka minimarket ala Korea, coffee shop, hingga terbaru ada restoran Padang.