Presiden Prabowo Subianto umumkan UMP 2025 naik 6,5%. Kenaikan ini menjadi yang terkecil sejak era reformasi, dengan catatan sejarah kenaikan sebelumnya.
Eks Presiden Jokowi mengapresiasi pertemuan Wapres Gibran dan Presiden Ke-6 SBY di Cikeas. Jokowi menyebut pertemuan itu junior yang sowan ke seniornya.