Menkomdigi Meutya Hafid mewakili Presiden Prabowo di AIAS di Paris. Forum ini fokus pada tata kelola AI global dan kolaborasi untuk pengembangan teknologi.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tak segan-segan akan menindak tegas terhadap akun rekening bank yang terafiliasi judi online (judol). Begini proses pembekuannya.
Kementerian Komunikasi dan Digital akan menggelar lelang frekuensi pada 2025, mendukung industri seluler untuk adopsi teknologi 5G dan meningkatkan layanan.
Pemerintah Indonesia merancang aturan batasan usia bermain media sosial untuk melindungi anak. Disdikpora Pangandaran mendukung dengan pengawasan ketat.