Produk makanan Indonesia ternyata laris manis di Belanda. Ada 7 produk yang populer, yaitu kerupuk bawang, cobek, tempe, hingga Indomie beragam varian.
Sate Babi Ah Pui yang legendaris di Singapura terpaksa tutup, karena pemiliknya harus menjaga kesehatan. Banyak fakta menarik seputar sate babi legendaris ini.
Kisah pegawai kantin kencing di bak cuci piring ini viral. Ada juga menu restoran yang tidak dipesan chef hingga zonk pesanan kepiting senilai Rp 800 ribu.
Produk daging nabati kini bermunculan, termasuk 'daging babi' berbahan tumbuhan. Jurnalis Muslim ini mencicipi Impossible Pork dan mengungkap perasaannya.
Hadir menemani generasi ke generasi, restoran ini membuat sedih pelanggannya. Tak mampu bertahan lagi, ada restoran yang harus tutup setelah berusia satu abad.