Kantor PT Pertamina Patra Niaga di Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel) digeledah polisi terkait kasus dugaan korupsi jual beli BBM senilai Rp 451,6 miliar.
Kebakaran pipa BBM (sebelumnya gas) di Perak Utara, Surabaya telah dipadamkan petugas damkar. Kebakaran diduga dari percikan api yang menyambar sisa minyak.
Fokus penggeledahan adalah mencari tahu pengiriman BBM ke tambang PT Asmin Koalindo Tuhup (AKT) hingga mencari dokumen terkait pengaliran BBM tersebut.
Pertamina menjawab tuntutan warga yang terdampak kebakaran depo Pertamina Plumpang. Pertamina fokus memastikan kebutuhan awal warga yang terdampak kebakaran.
Presiden Jokowi meminta penanganan warga yang menjadi korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang diutamakan. Jokowi sudah memberi arahan kepada jajarannya.