Kedai Kopi Tebing di Cibeureum, Kuningan, mengubah lahan bekas tambang menjadi objek wisata. Nikmati kopi, berkemah, dan panjat tebing di suasana asri.
Sebuah gambar lama yang diambil oleh robot penjelajah Mars Curiosity, muncul kembali. Gambar ini menarik perhatian karena penampakan objek aneh mirip jamur.
Kawasan Brown Canyon yang dulu sempat jadi tempat wisata alam kini jadi penampungan sampah ilegal. Bahkan, truk sedot tinja lalu lalang membuang muatan.
PT BRI luncurkan Regional Treasury Team (RTT) Medan untuk tingkatkan layanan keuangan di Sumatra. RTT hadirkan solusi cepat dan responsif bagi nasabah.
Paving kerap digunakan di halaman atau area outdoor karena lebih ramah lingkungan. Namun, material ini mudah lembap dan sering jadi tempat berkembangnya lumut.