Lonely Planet merilis daftar kota terbaik untuk traveling tahun 2024 dan Jakarta masuk ke dalam daftar tersebut. Sudah 798 ribu wisman ke Jakarta di Juni 2023.
Banyak negara yang sangat mengharapkan kehadiran turis China ke negaranya. Saat ini turis China sudah berlibur ke berbagai negara, namun tidak seperti dulu.