Kemacetan parah terjadi di Jalan Lingkar Selatan, Mataram, akibat parkir sembarangan saat antar-jemput siswa. Dishub Mataram berjanji akan menindaklanjuti.
Aksi pelemparan petasan di Jembatan Musi IV Palembang saat malam Tahun Baru 2026 mengganggu arus lalu lintas. Polisi amankan petasan untuk mencegah kecelakaan.
Dinas PUPR Takalar memperbaiki jalan berlubang di pertigaan SMA Ranggong. Jalan berlubang itu sebelumnya dikeluhkan oleh warga akibat dianggap membahayakan.
Video dua pelajar ugal-ugalan di Tasikmalaya viral, memicu kecaman warga. Polisi amankan pelaku dan rencanakan pemanggilan orang tua serta permohonan maaf.
Pemkot Surabaya pasang barrier beton di Jalan Basuk Rahmat untuk keamanan pengendara. Wali Kota Eri Cahyadi ajak warga jaga fasilitas umum demi keselamatan.