Menteri Sosial Gus Ipul ungkap tengah siapkan 15 ribu laptop untuk siswa Sekolah Rakyat. Pengadaan itu direncanakan pada akhir Agustus atau awal September.
Menkeu Sri Mulyani berinteraksi dengan siswa Sekolah Rakyat, meminta lagu 'Yellow' namun dibalas 'Lazy Song'. Dia mengingatkan untuk bersyukur dan berprestasi.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengunjungi SRMA 10 Jakarta bertemu dengan siswa dan guru. Ia mendukung sekolah rakyat untuk anak-anak dari keluarga miskin.