Ketua DPW Partai NasDem Jawa Barat Saan Mustopa mengatakan pihaknya turut berempati atas kondisi masyarakat yang kian tertekan akibat keputusan pemerintah
Pemerintah mengungumkan harga BBM naik dari solar, Pertalite, Pertamax mulai Sabtu (3/9) siang. Kenaikan harga BBM menimbulkan kritik dari berbagai kalangan.
Aptrindo Jateng-DIY meminta harga sewa truk ikut naik seiring dengan naiknya BBM. Selain itu penggunaan aplikasi BBM bersubsidi disorot karena dinilai ribet.
Anggota Komisi VII DPR Sartono Hutomo mengkritik keputusan pemerintah menaikkan harga BBM. Pemerintah dinilai seolah tak memikirkan dampak signifikan imbas itu.