Di kawasan Jakarta Barat ada bakery legendaris yang menawarkan roti klasik empuk dan lembut. Sudah buka sejak tahun 1970-an, masih eksis sampai sekarang.
Kawasan Sunter, Jakarta Utara populer sebagai salah satu tempat kulineran malam yang tak ada habisnya. Tempat makan legendaris hingga kekinian ada di sini.