Pebulutangkis muda Alwi Farhan menembus babak 16 besar Kejuaraan Dunia 2025. Alwi sukses menghempaskan unggulan 12 asal Taiwan, Lin Chun-yi, dua gim langsung.
Godiva berkolaborasi dengan Labubu untuk meluncurkan GODIVA × LABUBU Icy Delights Collection, menawarkan es krim dan minuman cokelat premium yang playful.
Kejuaraan Dunia BWF 2025, alias Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2025, tiba di babak 32 besar. Berikut jadwal pebulutangkis Indonesia yang main hari Rabu (27/8) ini.
Tak ada kesulitan berarti buat Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana pada laga pertama mereka di Kejuaraan Dunia 2025. Mereka menang mudah 2-0 atas ganda tuan rumah.
Anthony Sinisuka Ginting melakoni duel alot melawan Toma Junior Popov. Ginting takluk dalam tiga gim, dan tersingkir di babak pertama Kejuaraan Dunia 2025.