Gubernur Bali Wayan Koster dan Wagub I Nyoman Giri Prasta menggunakan mobil listrik sebagai kendaraan dinas, mendukung Bali Energi Bersih dan ramah lingkungan.
Dedi Mulyadi ikut konvoi perayaan kemenangan Persib. Dedi pun terlihat berdiri di atas mobil Lexus seharga Rp 3 miliaran itu sembari membawa bendera Persib.
Kecelakaan konvoi supercar di Tol Kunciran, Tangerang, melibatkan Lamborghini putih yang ringsek setelah menabrak pembatas jalan. Tidak ada korban jiwa.
Gubernur Kaltara Zainal Arifin Paliwang mengungkapkan kondisi perbatasan yang memprihatinkan. Mulai dari jalan rusak hingga ketergantungan pangan ke Malaysia.
Polisi menemukan empat jeriken dari dalam mobil Toyota Avanza yang ludes terbakar di SPBU 4456116 Ngabean, Kecamatan Secang, Kabupaten Magelang, pagi tadi.