Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan wabah mpox di beberapa wilayah Afrika sebagai darurat kesehatan masyarakat yang menjadi perhatian internasional.
Rafah, di ujung selatan Jalur Gaza, digunakan warga untuk mengungsi dari agresi tentara Zionis. Inilah foto satelit pengungsian Rafah sebelum dibom Israel.
Gedung Putih mengatakan AS tidak melihat Israel "melakukan operasi besar-besaran di Rafah", di tengah protes internasional dan intensifnya pengeboman di sana.