Soma Wage Julungwangi, Senin 3 November 2025. Ala ayuning dewasa menurut penanggalan kalender Bali hari ini, di antaranya tidak baik untuk pindah rumah.
Bali tidak lagi masuk daftar destinasi tak layak kunjung 2025 versi Fodor's. Namun, destinasi lain seperti Antartika dan Meksiko disarankan untuk dihindari.
Ratusan truk sampah protes di Kantor Gubernur Bali menolak penutupan TPA Suwung. Penutupan ditunda hingga 28 Februari 2026, namun solusi pengelolaan belum jelas
Secara umum cuaca wilayah Bali hari ini diprediksi berawan. Simak prakiraan cuaca BMKG untuk masing-masing kabupaten/kota di Bali Jumat, 28 November 2025.