Asosiasi petani tembakau kembali menyampaikan penolakan terhadap pengetatan produk tembakau yang diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024
Perang dagang AS-China memanas dengan tarif 145% untuk produk China dan 125% untuk produk AS. Sektor pertanian AS berpotensi rugi besar, terutama kedelai.
Bencana longsor di Dukuh Tiong, Brebes, menimbun area persawahan dan mengakibatkan seorang petani lansia hilang. Pencarian korban terkendala medan sulit.
KPK menyita 65 bidang tanah terkait perkara pengadaan lahan di sekitar jalan Tol Trans Sumatera (JTSS). Lokasi tanah itu berada di Kalianda, Lampung Selatan.