Selain bisa menikmati aksi para pebalap di MotoGP Mandalika 2024, turis juga bisa menikmati aneka atraksi yang sudah disiapkan. Bisa meet n greet juga lho!
Tak hanya pebalap MotoGP yang sudah berdatangan ke Mandalika, para penggemar juga. Simak kisah Nina yang jauh-jauh datang dari Surabaya demi pebalap idolanya.
Bukannya balapan, pebalap dari tim Elf Marc VDS Racing, Filip Salac malah melakukan aksi kocak. Dia jualan es krim keliling pakai motor di pantai Mandalika.
Perhelatan balap Pertamina GrandPrix of Indonesia 2024 akan kembali hadir di Pertamina Mandalika International Circuit pada 27-29 September 2024 mendatang.