Profesi obgyn identik dengan dominasi kaum pria. Menjadi pertanyaan sejuta umat, kenapa spesialisasi dokter kandungan justru kurang populer di kalangan wanita?
Masih banyak pasien yang tidak mengetahui haknya saat melakukan USG (ultrasonografi). Pasien wajib mendapatkan pendampingan dari perawat atau bidan wanita.
Maraknya kasus dugaan pelecehan memunculkan trauma bagi sebagian ibu yang hendak memeriksakan kehamilan. Dampaknya, muncul tren pilih-pilih dokter kandungan.