detikNews
RSUD Pasar Minggu Bakal Jadi RS Rujukan Kanker Induk di Jakarta
RSUD Pasar Minggu bakal jadi rujukan kanker induk di DKI Jakarta. Kadinkes DKI Jakarta Widyastuti mengatakan pihaknya tengah mempersiapkan sejumlah kebutuhan.
Rabu, 21 Des 2022 14:00 WIB