Sepakbola
Ini Umpatan Kasar Bellingham ke Wasit Berujung Kartu Merah
Jude Bellingham kesal betul usai golnya ke gawang Valencia dianulir wasit Jesus Gil Manzano. Umpatan gelandang Real Madrid itu berujung kartu merah.
Minggu, 03 Mar 2024 18:51 WIB