detikJogja
BPIP Sebut Tak Ada Pemaksaan Paskibraka Lepas Jilbab
Anggota Paskibraka Nasional 2024 perempuan tidak menggunakan jilbab saat pengukuhan jadi polemik. Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) buka suara.
Rabu, 14 Agu 2024 18:06 WIB