detikSulsel
Polantas Tindak 25 Pemotor Ugal-ugalan Berkedok Bagi-bagi Takjil di Makassar
Polisi menindak 25 pengendara ugal-ugalan di Jl AP Pettarani, Makassar. Polisi menyebut aksi ugal-ugalan itu berkedok bagi-bagi takjil buka puasa.
Senin, 25 Mar 2024 17:30 WIB