detikSumbagsel
Travel Terseret Banjir Bandang di OKU, 1 Penumpang Tewas-4 Lainnya Hilang
Banjir bandang yang menerjang wilayah Kabupaten OKU, memakan korban jiwa. Mobil travel terseret arus sungai menewaskan satu penumpang dan 4 lainnya hilang.
Jumat, 24 Mei 2024 13:40 WIB