detikJabar
Galuh Culinary Night, Pusat Berburu Jajanan di Ciamis Tiap Akhir Pekan
Bagi yang suka jajan dan kulineran, di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, ada pusat kuliner baru. Namanya Galuh Culinary Night yang digelar di kawasan Stadion Galuh.
Sabtu, 11 Nov 2023 22:41 WIB