Indonesia berencana membeli dua kapal riset baru yang ditargetkan terwujud di 2027. Saat ini, pengadaan kapal sudah dalam tahap menyeleksi kandidat tender.
Spanyol dan Irlandia, bersama sejumlah negara anggota Uni Eropa lainnya, berencana memberikan pengakuan resmi terhadap negara Palestina pada 21 Mei mendatang.