detikSport
Juara di Indonesia Open 2025, Antonsen: Gelar Ini Berarti Segalanya
Anders Antonsen menuntaskan penantian juara di Indonesia Open. Gelar Indonesia Open 2025 berarti amat besar untuknya.
Minggu, 08 Jun 2025 21:15 WIB