Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi yang juga politikus Gerindra mengatakan Presiden Prabowo bakal menghadiri kongres Partai Solidaritas Indonesia di Solo.
Teks Keputusan Kongres Pemuda Indonesia 1928 akan dibacakan dalam Upacara Bendera Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2025. Cek bunyi teks dan link PDF-nya di sini.
Kecelakaan yang melibatkan 2 bus di Bolivia menewaskan 37 orang dan puluhan lainnya luka-luka. Kecelakaan tersebut terjadi di rute kota Uyuni dan Colchani.