Mercedes-Benz 280SL milik BJ Habibie kini dimiliki Ridwan Kamil. Mobil klasik ini sedang direstorasi dengan biaya tinggi akibat sulitnya mencari suku cadang.
Putera Presiden BJ Habibie, Ilham Akbar Habibie telah mengembalikan uang ke KPK senilai Rp 1,3 miliar agar mobil milik ayahnya yang sempat disita bisa kembali.
Mobil Mercedes-Benz milik BJ Habibie ikut terseret kasus korupsi BJB. Setelah disita KPK, mobil kini dikembalikan ke keluarga Habibie setelah pembayaran cicilan