Militer Pakistan menyatakan telah menembak jatuh 25 drone India, sehari setelah kekerasan terburuk antara kedua negara berkekuatan nuklir itu dalam dua dekade.
Tim peneliti akan melakukan pemugaran Situs Megalitikum Gunung Padang pada Agustus 2025. Metode survei menggunakan cat-eye view dan drone untuk analisis.
Humain, perusahaan AI asal Arab Saudi, luncurkan chatbot Humain Chat yang mengedepankan nilai-nilai Islam. Aplikasi ini mendukung bahasa Arab dan Inggris.
Sebuah drone junta militer Myanmar, yang menargetkan pejuang antikudeta, terjatuh di area perbatasan Thailand. Insiden ini memicu protes resmi dari Bangkok.