Gelaran Sirkuit Nasional (Sirnas) A DKI Jakarta 2025 mencatat lonjakan partisipasi yang luar biasa. Sebanyak 1.218 atlet ikut serta dalam turnamen ini.
Verrell Bramasta, anggota DPR, suarakan nasib atlet disabilitas dan Non-DBON di rapat dengan Kemenpora. Ia minta perhatian pemerintah untuk hak mereka.