Seorang pemulung ditangkap usai mencuri kabel penerangan jalan umum tol Semarang-Solo di Boyolali. Ia ditangkap saat beraksi untuk yang ketiga kalinya.
Salah satu komplotan penculik Bilqis, balita asal Makassar ternyata perempuan Sukoharjo berinisial NH. Dia membeli korban Rp 5 juta dan menjual lagi Rp 15 juta.
Perlintasan liar di Kampung Tegalrejo, Kelurahan Begajah, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo ditutup usai Toyota Rush tertabrak KA Batara Kresna.
Kejaksaan Sukoharjo menahan pria inisial IYT sebagai tersangka kasus korupsi Rp 600 juta. IYT ialah karyawan sebuah perusahaan pelat merah di bidang permodalan.