detikInet
Geger Mobil Otonom Lindas Kucing Kesayangan Warga
Kematian kucing kesayangan bernama KitKat, yang tertabrak dan tewas oleh mobil otonom Waymo di Mission, San Francisco, memicu kemarahan di kota itu
51 menit yang lalu







































