Kapolres Jombang, AKBP Ardi Kurniawan, mengunjungi markas TNI untuk merayakan HUT TNI ke-80 dengan tumpeng nasi kuning, memperkuat kerjasama Polri-TNI.
Ditreskrimsus Polda DIY menggerebek markas judi online (judol) di sebuah rumah di Banguntapan, Bantul. Sebanyak lima orang diamankan polisi terkait kasus ini.
Pemandangan mengerikan terpampang di Rio de Janeiro, Brasil. Puluhan mayat tergeletak, operasi penyerbuan markas narkoba menelan korban tewas 60 anggota geng.