Verrell Bramasta dituding bayar kurang saat borong mainan dari pedagang. Ia klarifikasi bahwa pembayaran sudah disepakati dan masalah telah diselesaikan.
Polisi telah mengamankan dan memeriksa keduanya. Hasilnya, tidak ditemukan indikasi tindak pidana. Namun, karena positif narkoba, keduanya dilakukan pembinaan.
Tim Jelajah Mudik Ramadan memberi referensi wisata bagi pemudik yang melintasi Ngawi-Kota Madiun. Ada Benteng Pendem Van Den Bosch dan Pahlawan Street Center.