Eks Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengungkap cerita di balik pembangunan jalan tol di Jogja. Ia awalnya mengaku 'harus menaklukkan' Gubernur DIY, Sultan HB X.
Pertama kali digelar, festival sekaligus kompetisi BBQ dari Grill Master Indonesia 2025 berlangsung sukses. Acara ini suguhkan persaingan sengit antar chef.
Timor Leste resmi bergabung sebagai anggota ke-11 ASEAN dalam KTT ke-47 di Malaysia. Keanggotaan ini diharapkan memperkuat integrasi dan kerja sama regional.
Microsoft investasi Rp 27,6 triliun ke Indonesia untuk menciptakan talenta digital di bidang Cloud dan AI. Targetnya, terbentuk 1 juta talenta digital RI.