Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian mengungkap akan menggelar pemaparan draf akhir RUU Sisdiknas pada besok, Selasa (30/9) sebelum diserahkan ke Baleg.
Menko Kumham Yusril Ihza Mahendra memimpin rapat lintas kementerian untuk membahas revisi RUU pemindahan narapidana antarnegara mendesak untuk diselesaikan.
Massa demo buruh KASBI bertemu dengan Badan Aspirasi Masyarakat DPR. Mereka menyampaikan aspirasi terkait RUU Ketenagakerjaan dan mengeluhkan PHK sepihak.
Wakil Ketua Komisi II DPR Zulfikar Arse berharap revisi UU Pemilu dibahas mulai 2026. Ia menekankan pentingnya kodifikasi bersama UU Pilkada dan Partai Politik.