Suhu panas ekstrem di Spanyol menyebabkan 1.180 kematian dalam dua bulan terakhir, meningkat drastis dibanding tahun lalu. Wilayah utara paling terdampak.
Kecelakaan motor terjadi di jalan raya Patikraja-Purwokerto, tepatnya di perbatasan Desa Kedungrandu dengan Sidabowa, Banyumas. Berikut penuturan saksi.