Video: Janji Rano Karno Gelar Rutin Hari Tari Internasional di Jakarta

Daffa Ridwan Nurhakim
|
detikPop

Wakil Gubernur DKI Jakarta Rano Karno membuka gelaran Indonesia World Dance Festival (IWDF) untuk memperingati Hari Tari Internasional yang dirayakan setiap 29 April. IWDF 2025 menampilkan 60 sanggar tari dari berbagai daerah di Indonesia. Rano berjanji bakal menyelenggarakan Hari Tari Internasional di Jakarta setiap tahunnya, jika acara IWDF 2025 berjalan dengan sukses.


BERITA TERKAIT

Selengkapnya

BERITA DETIKCOM LAINNYA


Belum ada komentar.
Jadilah yang pertama berkomentar di sini

TRENDING NOW

SHOW MORE

PHOTO

VIDEO