Pop Photos

Deretan Seleb Jadi Petani, Ada Bintang Korea

Dicky
|
detikPop
Jakarta - Beberapa seleb memilih hidup tenang jadi petani! Yes, dari Inggris sampai Korea, ada aja seleb yang sekarang sibuk nanem sayur ketimbang jalan red carpet.
Penyanyi Daniel Bedingfield bilang masa-masa tanpa sorotan adalah yang paling luar biasa. Sekarang dia tinggal di Los Angeles, nulis lagu, dan bertani di atas gunung yang langsung menghadap laut. Foto: Instagram Daniel Bedingfield
Gak cuma jago tendang bola, David Beckham juga lihai urus kebun! Suami Victoria ini sekarang menikmati hidup pensiun sambil berkebun di rumahnya. Foto: Instagram
Aktor Korea Won Bin ternyata udah hijrah ke desa dan sibuk bertani chokeberry. Katanya, dia bahkan bikin minyak wijen dan kasih hasil panennya ke tetangga. Foto: Dok. OLZEN
Dulu dikenal lewat drama dan musik, sekarang Kim Hyun Joong juga jadi petani dadakan. Dia punya lahan di Icheon yang awalnya dibeli buat investasi, tapi malah jadi lahan jagung. Foto: Instagram@hyunjoong860606
Deretan Seleb Jadi Petani, Ada Bintang Korea
Deretan Seleb Jadi Petani, Ada Bintang Korea
Deretan Seleb Jadi Petani, Ada Bintang Korea
Deretan Seleb Jadi Petani, Ada Bintang Korea


TAGS


BERITA TERKAIT

Selengkapnya


BERITA DETIKCOM LAINNYA


Belum ada komentar.
Jadilah yang pertama berkomentar di sini

TRENDING NOW

SHOW MORE

PHOTO

VIDEO