Liga 1

Susunan Pemain Bhayangkara FC dan Arema: Evan Dimas dan Andik Starter

Suki Nurhalim - detikJatim
Jumat, 23 Des 2022 18:43 WIB
Logo Liga 1/Foto: Dok. Istimewa
Surabaya -

Laga Bhayangkara FC vs Arema FC akan tersaji di Liga 1 2022/2023 pekan ke-17. Pemain lini tengah Arema, Evan Dimas jadi starter.

Sementara Bhayangkara FC mengandalkan Andik Vermansah. Nama lainnya yang juga mencuri perhatian yakni striker Arema Dedik Setiawan dan penyerang Bhayangkara FC Titan Agung.

Berikut susunan pemain kedua tim:

Bhayangkara FC

  • Awan Setho
  • Putu Gede
  • A Salles
  • Aji Joko
  • Adam Najem
  • Ruben Sanadi
  • Sani Rizki
  • Titan Agung
  • Andik Vermansah
  • Kasim Botan
  • David Maulana

Arema FC

  • Adilson Maringa
  • Sergio
  • Bagas Adi
  • Evan Dimas
  • Renshi Yamaguchi
  • Rizky Dwi
  • Jayus Hariono
  • Adam Alis
  • Dedik Setiawan
  • Ilham Udin
  • Alfarizie

Pertandingan tersebut digelar di Stadion Manahan Solo pada Jumat (23/12/2022) pukul 18.00 WIB. Laga ini menarik untuk disimak, karena keduanya sama-sama habis kalah.



Simak Video "Jika Bukan Kanjuruhan, Dimana Kandang Arema?"

(sun/iwd)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork