Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo

Foto Jatim

Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo

Suparno - detikJatim
Rabu, 07 Jan 2026 13:13 WIB

Sidoarjo - Progres revitalisasi Alun-alun Sidoarjo hingga kini telah mencapai 99,9 persen. Pemerintah Kabupaten Sidoarjo menunggu penyelesaian akhir berupa pembersihan.

Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Anggaran yang digelontorkan tak main-main, mencapai Rp 24,6 miliar.
Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Beragam fasilitas baru bakal hadir, salah satunya amphitheater untuk ruang seni dan pertunjukan, serta penanaman ulang pohon-pohon estetik sebagai bagian dari penataan lanskap.
Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Saat ini progres revitalisasi Alun-alun Sidoarjo berjalan 99,9 persen.
Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Selain amphitheater, revitalisasi juga mencakup penataan zona yang lebih inklusif. Mulai dari zona lansia, zona anak-anak dan balita, zona olahraga outdoor, hingga jalur ramah disabilitas.
Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Jalur pedestrian di sekeliling alun-alun pun akan diperlebar dan bisa difungsikan sebagai jogging track. Penataan kabel-kabel di sekitar kawasan juga dilakukan dengan sistem ducting bawah tanah demi mendukung tampilan kawasan yang lebih rapi.



Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Melihat Revitalisasi Alun-alun Sidoarjo
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads