Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya

Foto Jatim

Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya

Faiq Azmi - detikJatim
Selasa, 30 Des 2025 23:11 WIB

Surabaya - Suasana khidmat menyelimuti Masjid Raya Islamic Center Jawa Timur, Surabaya pada Selasa (30/12/2025). Riabuan orang menghadiri doa bersama refleksi akhir tahun.



Suasana doa bersama akhir tahun di Islamic Center Surabaya
Kegiatan ini digelar sebagai agenda refleksi akhir tahun yang diisi dengan rangkaian dzikir, doa, dan salawat bersama.
Khidmatnya Doa Bersama Akhir Tahun, Ribuan Jemaah Padati Islamic Center
Rangkaian acara ini dipimpin oleh Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf dan berlangsung hingga malam hari. Turut dihadiri oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Wakil Gubernur Emil Elestianto Dardak.
Khidmatnya Doa Bersama Akhir Tahun, Ribuan Jemaah Padati Islamic Center
Ribuan jemaah dari berbagai latar belakang usia, mulai dari anak-anak hingga orang tua tampak memadati area untuk mengikuti doa bersama akhir tahun.
Khidmatnya Doa Bersama Akhir Tahun, Ribuan Jemaah Padati Islamic Center
Sejumlah jamaah juga tampak membawa bendera dan atribut komunitas jamaah salawat, menambah semarak namun tetap khidmat dalam mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang ada.
Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya
Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya
Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya
Doa Bersama Refleksi Akhir Tahun Diikuti Ribuan Jemaah Surabaya
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads