Surabaya - Kebun Binatang Surabaya mengenal dua satwa baru kepada pengunjung. Dua satwa yakni Kucing Serval dan Caracal.
Foto Jatim
Kucing Serval dan Caracal Jadi Satwa Baru KBS
Sabtu, 09 Nov 2024 13:38 WIB

Surabaya - Kebun Binatang Surabaya mengenal dua satwa baru kepada pengunjung. Dua satwa yakni Kucing Serval dan Caracal.