Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya

Foto Jatim

Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya

Rifki Afifan Pridiasto - detikJatim
Minggu, 25 Feb 2024 17:31 WIB

Surabaya - TNI Angkatan Laut menggelar lomba renang di Selat Madura bertajuk Fin Swimming Selat Madura Kasal Cup 2024. Perlombaan menyambut HUT Kopaska ke-62.


Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Acara ini dihadiri langsung Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali. Ia melepas para peserta lomba renang ini dari lokasi start di Dermaga Kamal, Bangkalan menuju finish di Koarmada II, Surabaya.


Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Peserta lomba renang ini berasal dari berbagai kalangan. Mulai dari masyarakat umum dengan batas usia minimal 13 tahun, TNI/Polri, hingga master umum TNI/Polri.


Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Seluruh peserta mendapatkan penghargaan berupa sertifikat dan medali. Selain itu, ada hadiah uang pembinaan untuk masing-masing kategori dengan total hadiah mencapai Rp 100 juta.


Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Para peserta saat mencapai finish dan dibantu tim dari Kopaska untuk menepi.
Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Antusiasme para penonton menyaksikan lomba renang Selat Madura, menyambut HUT KOPASKA.
Serunya Lomba Renang Selat Madura Menyambut HUT Kopaska
Para peserta yang mencapai garis finis mengumpulkan pelampung, setelah berenang di Selat Madura sepanjang 4,6 kilometer.
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya
Serunya Lomba Renang Selat Madura di Surabaya

Hide Ads