Sinopsis Film Horor Terbaru Longlegs, Ini Jadwal Tayang di Bioskop Surabaya

Sinopsis Film Horor Terbaru Longlegs, Ini Jadwal Tayang di Bioskop Surabaya

Irma Budiarti - detikJatim
Kamis, 18 Jul 2024 13:00 WIB
Cuplikan adegan dalam film Longlegs.
Film Longlegs. Foto: Dok. Neon
Surabaya -

Film horor terbaru Longlegs sedang trending. Film Longlegs mendapatkan banyak sorotan karena dianggap menjadi film horor terseram tahun ini.

Film Longlegs sudah tayang di bioskop Indonesia, termasuk Surabaya. Simak sinopsis selengkapnya dengan jadwal tayang film Longlegs di bioskop Surabaya.

Sinopsis Longlegs

Film Longlegs mengisahkan tentang seorang agen FBI bernama Lee Harker (Maika Monroe) yang harus menghadapi teror saat menjalankan tugasnya. Baru bergabung dengan FBI, ia langsung ditugaskan menyelesaikan sebuah kasus sulit yang tak kunjung terpecahkan.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Kasus tersebut melibatkan seorang pembunuh berantai misterius bernama Longlegs (Nicolas Cage). Longlegs sudah lama beraksi, namun FBI belum juga berhasil menangkap sosok penjahat berdarah dingin itu.

Lee Harker menemukan sejumlah bukti yang mengarah pada petunjuk-petunjuk gaib saat menyelidik kasus Longlegs. Bahkan, Lee Harker menemukan keterkaitan dan hubungan pribadi antara dirinya dengan Longlegs.

ADVERTISEMENT

Ia pun diburu waktu untuk segera memecahkan misteri kasus pembunuhan berantai yang dilakukan Longlegs. Lee Harker harus bergegas menangkap pelaku sebelum sosok misterius nan berbahaya itu merenggut korban tak berdosa lainnya.

Apakah Lee Harker berhasil menghentikan aksi Longlegs? Bagaimana nasib Lee Harker? Temukan semua jawabannya dalam film Longlegs yang sedang tayang di bioskop seluruh Indonesia, termasuk Surabaya.

Pemain Film Longlegs

  • Maika Monroe: Agent Lee Harker
  • Nicolas Cage: Longlegs
  • Blair Underwood: Agent Carter
  • Alicia Witt: Ruth Harker
  • Michelle Choi-Lee: Agent Browning
  • Dakota Daulby: Agent Fisk
  • Lauren Acala: Young Lee Harker
  • Kiernan Shipka: Carrie Anne Camera
  • Maila Hosie: Young Carrie Anne Camera
  • Jason William Day: Father Camera(as Jason Day)
  • Lisa Chandler: Mother Camera
  • Ava Kelders: Ruby Carter
  • Rryla McIntosh: Adult Ruby Carter
  • Carmel Amit: Anna Carter
  • Shafin Karim: Clinical Doctor
  • Trey Helten: Suspect
  • Daniel Bacon: Coroner
  • Vanessa Walsh: CSI Agent

Jadwal Tayang Film Longlegs di Bioskop Surabaya

Film bergenre horor thriller ini diproduseri Osgood Perkins. Penonton diajak merasakan ketakutan dan teror selama 101 menit penayangan Longlegs. Yuk, simak jadwal tayang film Longlegs di bioskop Surabaya.

1. Grand City XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 25.000
Jam Tayang:

  • 12.30 WIB
  • 14.30 WIB
  • 16.30 WIB
  • 18.30 WIB
  • 20.30 WIB

2. Lenmarc XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 25.000
Jam Tayang:

  • 12.50 WIB
  • 14.50 WIB
  • 16.50 WIB
  • 18.50 WIB
  • 20.50 WIB

Premiere

Harga Tiket: Rp 60.000
Jam Tayang:

  • 19.10 WIB
  • 21.10 WIB

3. Ciputra World XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 25.000
Jam Tayang:

  • 12.15 WIB
  • 14.20 WIB
  • 16:25 WIB
  • 18.30 WIB
  • 20.35 WIB

Premiere

Harga Tiket: Rp 75.000
Jam Tayang:

  • 12.30 WIB
  • 14.35 WIB
  • 16.40 WIB
  • 18.45 WIB
  • 20.50 WIB

4. Transmart Rungkut XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 30.000
Jam Tayang:

  • 12.40 WIB
  • 14.40 WIB
  • 16.40 WIB
  • 18.40 WIB
  • 20.40 WIB

5. PTC XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 30.000
Jam Tayang:

  • 15.00 WIB
  • 18.50 WIB
  • 21.15 WIB

6. Pakuwon City XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 30.000
Jam Tayang:

  • 18.35 WIB
  • 20.35 WIB

7. Trans Icon Mall XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 30.000
Jam Tayang:

  • 12.50 WIB
  • 14.50 WIB
  • 16.50 WIB
  • 18.50 WIB
  • 20.50 WIB

8. Tunjungan XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 30.000
Jam Tayang:

  • 12.45 WIB
  • 14.45 WIB
  • 16.45 WIB
  • 18.45 WIB
  • 20.45 WIB

9. Tunjungan 5 XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 35.000
Jam Tayang:

  • 12.45 WIB
  • 14.45 WIB
  • 16.45 WIB
  • 18.45 WIB
  • 20.45 WIB

11. Galaxy XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 35.000
Jam Tayang:

  • 12.30 WIB
  • 14.30 WIB
  • 16.30 WIB
  • 18.30 WIB
  • 20.30 WIB

IMAX 2D

Harga Tiket: Rp 75.000
Jam Tayang:

  • 12.45 WIB
  • 14.45 WIB
  • 16.45 WIB
  • 18.45 WIB
  • 20.45 WIB

12. Pakuwon Mall XXI

Regular 2D

Harga Tiket: Rp 35.000
Jam Tayang:

  • 13.05 WIB
  • 15.05 WIB
  • 17.05 WIB
  • 19.05 WIB
  • 21.05 WIB

Premiere

Harga Tiket: Rp 75.000
Jam Tayang:

  • 13.00 WIB
  • 15.00 WIB
  • 17.00 WIB
  • 19.00 WIB
  • 21.00 WIB



(irb/fat)


Hide Ads