Hari Guru adalah salah satu hari penting nasional yang diperingati setiap tahunnya. Hari Guru Nasional (HGN) dirayakan setiap tanggal 25 November sebagai upaya mewujudkan penghormatan kepada para guru di Indonesia.
Dilansir laman resmi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek RI), peringatan Hari Guru Nasional diatur dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 78 Tahun 1994 tentang Hari Guru Nasional.
Peringatan Hari Guru Nasional dirayakan untuk mewujudkan penghormatan kepada guru. Guru memiliki kedudukan dan peranan yang sangat penting dalam pelaksanaan pembangunan nasional, khususnya dalam rangka pengembangan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Twibbon Hari Guru Nasional 2024
Setiap dari kita pasti memiliki sosok guru favorit yang dianggap inspiratif dan berjasa dalam hidup kita. Mari berikan apresiasi dalam bentuk ucapan kepada mereka.
Salah satu caranya dengan memberikan ucapan semenarik menggunakan Twibbon. Ada 10 Twibbon edisi Hari Guru yang dapat digunakan dari laman Bingkai.id.
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
- Link Twibbon Hari Guru Nasional 2024
Cara Pasang Twibbon Hari Guru Nasional 2024
Setelah memilih Twibbon Hari Guru Nasional 2024 yang diinginkan, langkah selanjutnya detikers perlu memasukkan foto terbaik ke dalam Twibbon. Berikut ini langkah-langkah memasang foto pada link Twibbon Hari Guru Nasional 2024.
- Klik salah satu link Twibbon yang ingin dipakai dari daftar link download Twibbon di atas.
- Kemudian, kamu akan diarahkan ke laman Bingkai.id detikcom.
- Lalu klik 'Pilih Desain', bisa memilih bentuk square atau portrait.
- Klik 'Lanjutkan' untuk pilih foto yang akan digunakan pada Twibbon. Kamu akan diarahkan ke laman 'Atur posisi foto'.
- Foto yang dipilih akan muncul di Twibbon pilihanmu. Letakkan foto, lalu klik 'Lanjutkan'.
- Kemudian download Twibbon dengan klik 'Unduh'.
- Twibbon pilihan sudah jadi dan akan otomatis tersimpan di galeri.
Selain Twibbon Hari Olahraga Nasional 2024, detikcom juga menyediakan berbagai Twibbon perayaan lainnya yang bisa dipakai. Yuk, pasang Twibbon menggunakan Bingkai.id.
(hil/irb)