Saat bulan Ramadhan biasanya banyak masjid maupun instansi yang memberikan takjil gratis. Berburu takjil jadi salah satu momen yang datang setahun sekali saat Ramadhan.
Namun, bagaimana jika ada orang yang antre takjil tapi dia tidak ikut puasa?
Simak penjelasan lengkapnya dalam 'Kurma (Kuliah Ramadhan) Episode 18: Semangat Antri Takjil Tapi Gak Puasa, Bagaimana Hukumnya?' bersama pembina Pondok Ar Raudhloh Surabaya, Habib Muhammad Assegaff.